Breaking

Monday, March 12, 2018

Hari Pertama di Desa Nglinggi, Klaten Selatan, Katen


Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Apa kabar semua?? postingan hari ini saya akan sharing kegiatan saya di Desa Nglinggi, Klaten Selatan, Klaten.

Penyerahan Peserta Srintekdes Nglinggi Dengan Pemerintah Desa Nglinggi


A. Pendahuluan

1. Pengertian

Srintekdes (Sinkronisasi Pelayanan Teknologi Desa) yang merupakan program pemerintah kabupaten klaten dengan BLC Telkom Klaten.

2. Latar Belakang

Kegiatan ini berlangsung untuk mempercepat program pemerintah mengenai Desa Broadband Terpadu.

3. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengembangkan IT dan menerapkan di desa sebagai Desa Broadband Terpadu.

4. Hasil yang Diharapkan

Diarapkan setelah melakukan kegiatan ini dapat menyelesaikan program yang telah direncanakan.

5. Alat dan Bahan

-

B. Pembahasan

1. Pembahasan

Hari ini adalah hari pertama IT Volunteer desa Nglinggi atau Srintekdes Desa Nglinggi datang dan melakukan kegiatan awal di desa Nglingi. Kegiatan dimulai pukul 10.00 WIB, kegiatan ini dimuai dengan penyerahan anggota ke desa Nglinggi. Kegiatan ini dihadri oleh Perangkat Desa Nglinggi, Perwakilan Dari Kominfo Kab. Klaten, dan Mbah Suro Dhemit beserta rombongn Srintekdes Nglinggi.
Kegiatan mulai dengan sambutan sambutan dari pihak Desa Nglinggi, sambutan dari Desa Nglinggi disampaikan oleh kepala desa Nglinggi Bpk. Sugeng Mulyadi. Bpk Kepala desa menyampaikan permasalahan permasalahannya yang dihadapi oleh desa tersebut, juga disampaikan keinginan kkenginan dari desa tersebut.
Perwakilan dari Komiinfi kabupaten Klaten mengapresiasi kegiatan dari Desa nglinggi dan mendukung kegiatan tersebut. Setelah itu disampaikan permasalahan yang ada saat ini, maksud dan tujuan kegiatan Srintekdes hal ini disampaikan oleh Mbah Suro Dhemit.
Setelah kegiatan itu berlangsung dapat dirumuskan permasalah yang ada yaitu keingin dari desa untuk :
  • Mengembangkan wawasan IT dari desa Nglinggi
  • Mengembangkan pariwisata desa
  • Mengembangkan UMKM
Perencanaan yang dilakukan untuk dilakasanakan di desa nglinggi adalah:
Untuk dibidang pemerintahan yang ingin dikembangkan adalah sumber daya manusia, perangkat, sistem yang digunakan, dan infrastruktur yang ada.
Di bidang UMKM yang dikmbangkan adalah penignaktan perekonominan, dan pemanfaatan internet di bidang umkm.
Di bidang pemuda dan pendidikan yang ingin dikembangkan adalah pengetahuan mengenai IT, pengunanaan internet sehat, dan lain lain.

2. Jangka Waktu Pelaksanaan

10.00 – 19.00 WIB

3. Temuan Permasalahan

-

C. Penutup

1. Kesimpulan

Dapat disimpulkan kegiatan ini adalah kegiiiatan untuk mempercepat se;esainya pembangunan Desa Broadband Terpadu.

2. Referensi dan Daftar Pustaka

-
Sekian postingan hari ini. Semoga bermanfaat, Terima Kasih.
Wassalamu'alaikum Wr Wb

No comments: